Senin, 21 Januari 2013

Saat lo menggantungkan mimpi setinggi bintang, sejatuh jatuhnya mimpi itu bakal ke bulan.
Saat lo mengganatungkan mimpi lo setinggi bulan, sejatuh jatuhnya mimpi itu bakal ke puncak gunung.
Saat lo menggantungkan mimpi lo setinggi puncak gunung, sejatuh jatuhnya mimpi itu bakal ke tanah.
Saat lo meletakkan mimpi lo di tanah, sejatuh jatuhnya mimpi itu bakal tenggelam ke samudera

Tidak ada komentar:

Posting Komentar